Kamis, 31 Oktober 2013

Jadwal Lengkap Babak Playoff Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014

Babak Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014, setelah pertandingan yang dimainkan pada bulan Oktober 2013, sudah ada 21 Tim/ Negara yang memastikan diri lolos ke Putaran Final Piala Dunia 2014 Brasil (2014 FIFA World Cup), yaitu:

Zona Asia (AFC):

1. Jepang (JPN), 04-06-2013.
2. Australia (AUS), 18-06-2013.
3. Iran (IRN), 18-06-2013.
4. Korea Selatan (KOR), 18-06-2013.

Zona Eropa (UEFA):

1. Italia (ITA), 10-09-2013.
2. Belanda (NED), 10-09-2013.
3. Belgia (BEL), 11-10-2013.
4. Jerman (GER), 11-10-2013.
5. Swiss (SUI), 11-10-2013.
6. Rusia (RUS), 15-10-2013.
7. Bosnia Herzegovina (BIH), 15-10-2013.
8. Inggris (ENG), 15-10-2013.
9. Spanyol (ESP) 15-10-2013.

Zona Amerika Utara Tengah dan Karibia (CONCACAF):

1. Amerika Serikat (USA), 11-09-2013.
2. Kosta Rika (CRC), 11-09-2013.
3. Honduras (HON), 15-10-2013.

Zona Amerika Selatan (CONMEBOL):

1. Argentina (ARG), 11-09-2013.
2. Kolombia (COL), 11-10-2013.
3. Chile (CHI), 15-10-2013.
4. Ekuador (ECU), 15-10-2013.
5. Brasil (BRA), 30-10-2007 (Host/ Negara Penyelenggara)

Dan sebanyak 11 tempat/ tiket lolos ke Putaran Final Piala Dunia 2014 Brasil, masih diperebutkan oleh 22 negara melalui Babak Playoff di Zona Afrika (CAF), Babak Playoff di Zona Eropa (UEFA), dan Babak Playoff Antar Konfederasi (Inter-Continental Playoff), yaitu AFC vs CONMEBOL dan CONCACAF vs OFC.

Babak Playoff Zona Afrika (CAF):

Hasil Undian/ Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2014 Zona Afrika (CAF) Putaran Ketiga/ Babak Playoff (2014 FIFA World Cup Qualification, CAF Third Round), yang sudah digelar pada 16 September 2013, di Giza, Mesir.

1. Pantai Gading vs Senegal.
2. Ethiopia vs Nigeria.
3. Tunisia vs Kamerun.
4. Ghana vs Mesir.
5. Burkina Faso vs Aljazair.

Babak Kualifikasi Piala Dunia 2014 Zona Afrika (CAF) Putaran Ketiga (Babak Playoff), Pertandingan Pertama (First Leg) dimainkan pada 12-15 Oktober 2013, dan Pertandingan Kedua (Second Leg) dimainkan pada 16-19 November 2013.

Berikut ini Hasil Pertandingan Pertama (Leg 1) Kualifikasi Piala Dunia 2014 Zona Afrika (CAF) Putaran Ketiga, yang sudah dimainkan pada 12-15 Oktober 2013.

Pertandingan Pertama (First Leg):

12 Oktober 2013, 16:00 (UTC±0).
Burkina Faso 3–2 Aljazair.
Pencetak gol Burkina Faso: Pitroipa 45+2', D. Koné 65', Bancé 86'(pen).
Pencetak gol Aljazair: Feghouli 50', Medjani 69'.
Stadion: Stade du 4-Août, Ouagadougou.

12 Oktober 2013, 17:00 (UTC±0).
Pantai Gading 3–1 Senegal.
Pencetak gol Pantai Gading: Drogba 5'(pen), L. Sané 14'(og), Kalou 50'.
Pencetak gol Senegal: P. Cissé 90+6'.
Stadion: Stade Félix Houphouët-Boigny, Abidjan.

13 Oktober 2013 16:00 (UTC+3).
Ethiopia 1–2 Nigeria.
Pencetak gol Ethiopia: Assefa 57'.
Pencetak gol Nigeria: Emenike 68', 90'(pen).
Stadion: Addis Ababa Stadium, Addis Ababa.

13 Oktober 2013, 18:00 (UTC+1).
Tunisia 0–0 Kamerun.
Stadion: Stade Olympique de Radès, Radès.

15 Oktober 2013, 16:00 (UTC±0).
Ghana 6–1 Mesir.
pencetak gol Ghana: Gyan 4', 53', Gomaa 23'(og), Waris 44', Muntari 72'(pen), Atsu 88'.
Pencetak gol Mesir: Aboutrika 41'(pen).
Stadion: Baba Yara Stadium, Kumasi.

Berikut ini Jadwal Pertandingan Kedua (Leg 2) Kualifikasi Piala Dunia 2014 Zona Afrika (CAF) Putaran Ketiga (Babak Playoff), yang akan dimainkan pada 16-19 November 2013.

Pertandingan Kedua (Second Leg):

16 November 2013, 19:00 (UTC+1).
Senegal vs Pantai Gading.
Stadion: Stade Mohamed V, Casablanca (Morocco).

16 November 2013, 16:00 (UTC+1).
Nigeria vs Ethiopia.
Stadion: U. J. Esuene Stadium, Calabar.

17 November 2013, 15:30 (UTC+1).
Kamerun vs Tunisia.
Stadion: Stade Ahmadou Ahidjo, Yaoundé.

19 November 2013, 18:00 (UTC+2).
Mesir vs Ghana.
Stadion: 30 June Stadium, Cairo.

19 November 2013, 19:15 (UTC+1).
Aljazair vs Burkina Faso.
Stadion: Stade Mustapha Tchaker, Blida.

Babak Playoff Zona Eropa (UEFA):

Hasil Undian/ Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2014 Zona Eropa (UEFA) Putaran Kedua (Babak Playoff), yang sudah digelar pada 21 Oktober 2013, di Markas FIFA, Zurich, Swiss.

1. Portugal vs Swedia.
2. Ukraina vs Perancis.
3. Yunani vs Rumania.
4. Islandia vs Kroasia.

Berikut ini Jadwal Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2014 Zona Eropa (UEFA) Putaran Kedua/ Babak Playoff, yang akan dimainkan pada 15 November 2013 (First Leg), dan 19 November 2013 (Second Leg).

(PORTUGAL vs SWEDIA)

15 November 2013, Portugal vs Swedia.
Stadion: Estádio da Luz, Lisbon.

19 November 2013, Swedia vs Portugal.
Stadion: Friends Arena, Solna.

(UKRAINA vs PERANCIS)

15 November 2013, Ukraina vs Perancis.
Stadion: Olympic Stadium, Kiev.

19 November 2013, Perancis vs Ukraina.
Stadion: Stade de France, Saint-Denis.

(YUNANI vs RUMANIA)

15 November 2013, Yunani vs Rumania.
Stadion: Karaiskakis Stadium, Athens.

19 November 2013, Rumania vs Yunani.
Stadion: Arena Natională, Bucharest.

(ISLANDIA vs KROASIA)

15 November 2013, Islandi vs Kroasia.
Stadion: Laugardalsvöllur, Reykjavík.

19 November 2013, Kroasia vs Islandia.
Stadion: Stadion Maksimir, Zagreb.

Babak Playoff Antar Konfederasi (Inter-Continental Playoff):

Jadwal Babak Playoff Antar Konfederasi, Pertandingan Pertama (Leg 1) dimainkan pada 13 November 2013, dan Pertandingan Kedua (Leg 2) dimainkan pada 20 November 2013.

(AFC/ Yordania vs (CONMEBOL/ Uruguay):

Pertandingan Pertama (First Leg):
13 November 2013, 18:00 (UTC+3).
Yordan vs Uruguay.
Stadion: King Abdullah Stadium, Amman.

Pertandingan Kedua (Second Leg):
20 November 2013, 21:00 (UTC-2).
Uruguay vs Yordania.
Stadion: Estadio Centenario, Montevideo.

(CONCACAF/ Meksiko) vs (OFC/ Selandia Baru):

Pertandingan Pertama (First Leg):
13 November 2013, 14:30 (UTC-6).
Meksiko vs Selandia Baru.
Stadion: Estadio Azteca, Mexico City.

Pertandingan Kedua (Second Leg):
20 November 2013, 19:00 (UTC+13).
Selandia Baru vs Meksiko.
Stadion: Westpac Stadium, Wellington.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Featured Post

Klasemen Akhir dan Hasil Lengkap Pertandingan Piala Afrika 2017 (Africa Cup of Nations/ Coupe d'Afrique des Nations)

Berikut ini Klasemen Akhir dan Hasil Lengkap Pertandingan Babak Grup (Group Stage) dan Babak Gugur (Knockout Stage) Turnamen/ Kejuaraan Pial...