Kamis, 17 Mei 2012

Klub Peserta Babak 16 Besar Liga Champions AFC 2012

Pertandingan Babak Grup Liga Champions AFC 2012 (AFC Champions League), sudah selesai dimainkan pada 15-16 Mei 2012, dan sudah dapat diketahui klub-klub yang lolos ke Babak 16 Besar, yaitu yang menjadi Juara Grup dan Peringkat Kedua Grup.

Dari Hasil Pertandingan dan Klasemen Akhir Babak Grup Liga Champions AFC 2012 (AFC Champions League), klub yang menjadi Juara Grup dan Peringkat Kedua Grup, dan lolos ke Babak 16 Besar adalah:

Grup A
Juara: (Uni Emirate Arab) Al-Jazira
Peringkat Kedua: (Iran) Esteghlal

Grup B
Juara: (Saudi Arabia) Al-Ittihad
Peringkat Kedua: (Uni Emirate Arab) Baniyas

Grup C
Juara: (Iran) Sepahan
Peringkat Kedua: (Saudi Arabia) Al-Ahli

Grup D
Juara: (Saudi Arabia) Al-Hilal
Peringkat Kedua: (Iran) Persepolis

Grup E
Juara: (Australia) Adelaide United
Peringkat Kedua: (Uzbekistan) Bunyodkor

Grup F
Juara: (Korea Selatan) Ulsan Hyundai
Peringkat Kedua: (Jepang) FC Tokyo

Grup G
Juara: (Korea Selatan) Seongnam Ilhwa Chunma
Peringkat Kedua: (Jepang) Nagoya Grampus

Grup H
Juara: (China) Guangzhou Evergrande
Peringkat Kedua: (Jepang) Kashiwa Reysol

Berikut ini hasil undian Babak 16 Besar Liga Champions AFC 2012 (AFC Champions League), yang sudah dilakukan pada 6 Desember 2011, bersamaan dengan undian Babak Grup, di Markas AFC, Kuala Lumpur, Malaysia.

Babak 16 Besar:

(Juara Grup A) vs (Perigkat Kedua Grup C): Al-Jazira (Uni Emirate Arab) vs Al-Ahli (Saudi Arabia)

(Juara Grup C) vs (Perigkat Kedua Grup A): Sepahan (Iran) vs Esteghlal (Iran)

(Juara Grup B) vs (Perigkat Kedua Grup D): Al-Ittihad (Saudi Arabia) vs Persepolis (Iran)

(Juara Grup D) vs (Perigkat Kedua Grup B): Al-Hilal (Saudi Arabia) vs Baniyas (Uni Emirate Arab)

(Juara Grup E) vs (Perigkat Kedua Grup G): Adelaide United (Australia) vs Nagoya Grampus (Jepang)

(Juara Grup G) vs (Perigkat Kedua Grup E): Seongnam Ilhwa Chunma (Korea Selatan) vs Bunyodkor (Uzbekistan)

(Juara Grup F) vs (Perigkat Kedua Grup H): Ulsan Hyundai (Korea Selatan) vs Kashiwa Reysol (Jepang)

(Juara Grup H) vs (Perigkat Kedua Grup F): Guangzhou Evergrande (China) vs FC Tokyo (Jepang)

Pertandingan Babak 16 Besar Liga Champions AFC 2012 (AFC Champions League), pada awalnya dijadwalkan pada tanggal 29-30 Mei 2012. Namun, pada akhirnya ada perubahan jadwal untuk Wilayah Asia Barat, menjadi tanggal 22-23 Mei 2012, sedangkan Wilayah Asia Timur tetap tanggal 29-30 Mei 2012.

Berikut ini Jadwal Pertandingan Babak 16 Besar Liga Champions AFC 2012 (AFC Champions League), yang akan dimainkan pada 22-23 Mei 2012 (Wilayah Asia Barat), dan 29-30 Mei 2012 (Wilayah Asia Timur).

22 Mei 2012, Al-Jazira (Uni Emirate Arab) vs Al-Ahli (Saudi Arabia).
Stadion: Mohamed Bin Zayid Stadium, Abu Dhabi.

22 Mei 2012, Sepahan (Iran) vs Esteghlal (Iran).
Stadion: Foolad Shahr Stadium, Isfahan.

23 Mei 2012, Al-Ittihad (Saudi Arabia) vs Persepolis (Iran).
Stadion: Prince Abdullah al-Faisal Stadium, Jeddah.

23 Mei 2012, Al-Hilal (Saudi Arabia) vs Baniyas (Uni Emirate Arab).
Stadion: Prince Faisal bin Fahd Stadium, Riyadh.

29 Mei 2012, Adelaide United (Australia) vs Nagoya Grampus (Jepang).
Stadion: Hindmarsh Stadium, Adelaide.

29 Mei 2012, Seongnam Ilhwa Chunma (Korea Selatan) vs Bunyodkor (Uzbekistan).
Stadion: Tancheon Sports Complex, Seongnam.

30 Mei 2012, Ulsan Hyundai (Korea Selatan) vs Kashiwa Reysol (Jepang).
Stadion: Ulsan Munsu Football Stadium, Ulsan.

30 Mei 2012, Guangzhou Evergrande (China) vs FC Tokyo (Jepang).
Stadion: Tianhe Stadium, Guangzhou.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Featured Post

Klasemen Akhir dan Hasil Lengkap Pertandingan Piala Afrika 2017 (Africa Cup of Nations/ Coupe d'Afrique des Nations)

Berikut ini Klasemen Akhir dan Hasil Lengkap Pertandingan Babak Grup (Group Stage) dan Babak Gugur (Knockout Stage) Turnamen/ Kejuaraan Pial...