Kamis, 20 Desember 2012

Hasil Undian Babak 16 Besar Liga Champions UEFA 2012-2013

Babak 16 Besar Liga Champions UEFA 2012-2013 (UEFA Champions League, Round of 16), diikuti oleh 16 Klub dari 9 Negara/ Asosiasi anggota UEFA.

Sebanyak 16 klub tersebut dipisahkan menjadi 2 kelompok yaitu:

Tim Non-Unggulan (Peringkat Kedua Grup):

1. FC Porto (Portugal).
2. Arsenal FC (Inggris).
3. AC Milan (Italia).
4. Real Madrid CF (Spanyol).
5. FC Shakhtar Donetsk (Ukraina).
6. Valencia CF (Spanyol).
7. Celtic FC (Skotlandia).
8. Galatasaray AS (Turki).

Tim Unggulan (Juara Grup):

1. Paris Saint-Germain FC (Perancis).
2. FC Schalke 04 (Jerman).
3. Malaga CF (Spanyol).
4. Borussia Dortmund (Jerman).
5. Juventus (Italia).
6. FC Bayern Munchen (Jerman).
7. FC Barcelona (Spanyol).
8. Manchester United FC (Inggris).

Drawing/ Undian Babak 16 Besar Liga Champions UEFA 2012-2013 (Round of 16), sudah digelar pada Kamis, 20 Desember 2012, di Markas UEFA, Nyon, Swiss. Klub-klub yang berasal dari Grup yang sama atau dari Asosiasi/ Negara yang sama, tidak akan bertemu di Babak 16 Besar Liga Champions UEFA 2012-2013 (Round of 16).

Berikut ini Hasil Undian Babak 16 Besar (Round of 16) Liga Champions UEFA 2012-2013.

1. Galatasaray AS (TUR) vs FC Schalke 04 (GER)
2. Celtic FC (SCO) vs Juventus (ITA)
3. Arsenal FC (ENG) vs FC Bayern Munchen (GER)
4. FC Shakhtar Donetsk (UKR) vs Borussia Dortmund (GER)
5. AC Milan (ITA) vs FC Barcelona (ESP)
6. Real Madrid CF (ESP) vs Manchester United FC (ENG)
7. Valencia CF (ESP) vs Paris Saint-Germain FC (FRA)
8. FC Porto (POR) vs Malaga CF (ESP)

Babak 16 Besar Liga Champions UEFA 2012-2013, Pertandingan Pertama (First Leg) akan dimainkan pada 12-13 dan 19-20 Februari 2012, sedangkan Pertandingan Kedua (Second Leg) akan dimainkan pada 5-6 dan 12-13 Maret 2012.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Featured Post

Klasemen Akhir dan Hasil Lengkap Pertandingan Piala Afrika 2017 (Africa Cup of Nations/ Coupe d'Afrique des Nations)

Berikut ini Klasemen Akhir dan Hasil Lengkap Pertandingan Babak Grup (Group Stage) dan Babak Gugur (Knockout Stage) Turnamen/ Kejuaraan Pial...